Pengukuran adalah penentuan besaran, dimensi, atau kapasitas, biasanya terhadap suatu standar atau satuan pengukuran. Pengukuran tidak hanya terbatas pada kuantitas fisik, tetapi juga dapat diperluas untuk mengukur hampir semua benda yang bisa dibayangkan, seperti tingkat ketidakpastian, atau kepercayaan konsumen.
Pada jaman dahulu, orang menggnakan depa, jengkal dan langkah kaki untuk mengukur panjang, lebar dan tinggi benda. Namun, pengukuran dengan jenkal, depa dan langkah kaki sangat tidak akurat. Setelah itu, manusia mulai menciptakan meteran dan penggaris yang biasa kita gunakan dalam kegiatan sehari-hari.
No comments:
Post a Comment